Ono Karsono

onokarsono.blogspot.com

Langkah mudah membangun Toko Online

Ingin produk anda dikenal diseantero jagat? Ingin punya toko yang buka 24 jam sehari, 7 hari seminggu? Display-lah produk anda di dunia maya. Kini, ada cara paling gampang untuk memiliki sebuah toko online. Tak perlu bingung masalah desain web, tak perlu bingung masalah hosting. Semua sudah diautomasi. Tinggal duduk manis, lalu siapkan produk apa saja yang hendak di pajang di toko online anda.

vKios merupakan solusi toko online yang paling mudah, murah dan cepat. Sewa toko online di vKios mulai Rp 500 ribu / tahun, sudah termasuk domain dan jasa hosting. Pelayanan dan after salesnya bagus. Di samping itu prosesnya juga cepat, maksimal 3 jam dari proses pendaftaran anda sudah punya toko online anda sendiri.

Langkah awal adalah menentukan terlebih dahulu produk apa saja yang hendak dipasarkan di toko online anda, kemudian siapkan image/gambar & detil produk yang hendak kita display. Yang terpenting adalah menyiapkan sebuah nama untuk toko online anda. Langkah berikutnya tinggal daftarkan ke vKios.

Untuk informasi lebih lengkap dan detil, silahkan kunjungi situs resmi vKios disini. Selamat datang di dunia e-Commerce :).

Langkah mudah membangun Toko Online Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Ono Karsono

0 komentar:

Post a Comment